Home » » Membuat Scroll pd Brogroll (Link list) Default Blogger

Membuat Scroll pd Brogroll (Link list) Default Blogger

Bagi sobat modif yang senang banget dengan widget brogroll / Link List / Tukeran link default (bawaan) dari blogger pasti mengeluhkan bentuknya yang memanjang kalau linknya banyak. O ya, sobat modif tahukan widget ini yang mana? Pasti tahulah.. ya iya, kalau enggak TAHU, buka ni tutorial. Tapi, kalau memang gak tahu, bisa lihat gambar di bawah ini. Moga-moga jadi tawu tuhh..


Nah, sebenarnya ada alternatifnya kalau ingin membuat itu widget menjadi tidak memanjang ke bawah, yaitu dengan memberinya fungsi scroll. Scroll ini nanti akan terbentuk sendiri jika sudah melebihi batas yang ditentukan. Seandainya, jika sobat modif mengatur panjangnya 350px, berarti panjang ke bawah dibatasi cuma 350px. Dan kalau sendainya link sudah banyak, pasti panjang kan. Dan kalau panjangnya melebihi 350px, secara otomatis akan terbentuk sebuah scroll. Scroll ini bisa ditarik ke bawah dan ke atas dengan menggunakan mouse.


Nah, buat sobat modif yang meletakkan daftar link2 teman2nya di side bar ( halaman depan ), saya anjurkan pakai ni widget default dari blogger. Cuma, harus diberi fungsi scroll. Biar ga molor… Saya aja senang banget ma ni widget, soalnya gampang. Nah, bagaimana membuat fungsi scroll tersebut pada widget link list bawaan (default) dari blogger? Berikut d bawah ini tutorialnya:


1. Pastikan sobat modif sudah log in dan telah berada pada menu Edit HTML. Pastikan juga kalau sobat modif sudah punya widget link list yang sudah terpasang di blog sobat modif.
2. Cari kode berikut: (  biar gampang tekan F3 pada keyboard atau Ctrl+F, lalu masukkan kodenya )

   <ul>
     <b:loop values='data:links' var='link'>
       <li><a expr:href='data:link.target'><data:link.name/></a></li>
     </b:loop>
   </ul>
3. Moga-moga dapet tu kode.. Tapi ane yakin, untuk semua blog dari blogger, kode XML dari widget link listnya sama. Setelah dapet, tambah kan kode dibawah ini diantaranya:

<div style='overflow:auto; width:ancho; height:300px;'>

</div>

Sehingga, seperti ini jadinya:

<div style='overflow:auto; width:ancho; height:300px;'>

   <ul>
     <b:loop values='data:links' var='link'>
       <li><a expr:href='data:link.target'><data:link.name/></a></li>
     </b:loop>
   </ul>

</div>

4. Lalu, ganti 300 dengan angka yang dikehendaki. Angka tersebut berguna untuk menetapkan panjang widget ke bawah.
5. Sekarang tinggal di save, lalu lihat hasilnya. Ada scrollnya kan?

Mudah dipahami dan gampang untuk dipraktekkan bukan? Slam blogger !!
Baca juga yang ini:

6 comments:

  • Siapa ya says:

    scroll ke bawah akan muncul sendiri jika panjang widget telah melebihi batas yang ditentukan. klw maslah scroll ke samping itu, ganti aja kode ancho dengan auto ... OK ,, semoga berhasil..

Leave a Reply